Sahabat" kalau kita berbicara tempat wisata Way Kambas ini hampir sama dengan Tempat Wisata Taman Nasional Ujung Kulon,yang menawarkan wisata suaka marga satwa. untuk Way Kambas ini terletak di Sumatera tepatnya Lampung. kawasan ini di huni oleh beberapa hewan yang di lindungi seperti Gajah Sumatera,Harimau Sumatera,Badak Sumatera, Anjing Liar Asia, Tapir dLL. kawasan ini di kenal sebagai wisata safari Afrik-nya Indonesia hahah ... " serius Sahabat, karena terdapat padang savana luas dan menyaksikan hewan-hewan liar hidup di alam bebas langsung. dan tidak ada yang berani ganggu gugat. Sahabat " sudah pernah kesana?
No comments:
Post a Comment